Senin, 20 Juli 2009

Ekskul Karawitan


Mungkin kita tidak heran kalau ada anak yang kita minta untuk menyanyikan lagunya hijau daun anak tersebut pasti hafal dengan sair dan not nadanya, akan tetapi mereka akan linglung ketika kita memintanya untuk mmenyanyikan lagu padang bulan. Hal itulah yang mendorong kami untuk membuka ekskul karawitan yang mana nantinya kami berharap anak-anak kreatif tidak lupa akan budaya bangsanya sendiri. Ekskul ini cukup bagus untuk menanamkan pada anak-anak bahwa kita bangsa indonesia memiliki ragam budaya yang sangat kaya akan kesenian, salah satunya musik karawitan. inilah aksi mereka saat di undang dalam sebuah seminar. Ekskul ini dibimbing oleh Ust. Martono.

Tidak ada komentar: